GOJURYU KARATEDO SHINBUKAN INDONESIA (GOKASI)

GOJURYU KARATEDO SHINBUKAN INDONESIA (GOKASI)


Selasa, 24 Januari 2012

ARTI LAMBANG GOKASI

ARTI LAMBANG GOKASI


1. KEPALAN TANGAN KANAN MELAMBANGKAN KEKUATAN, PERSATUAN DAN KESATUAN PERGURUAN KARATE – DO GOKASI
2. PITA MELAMBANGKAN IKATAN BATIN YANG KUAT, RASA SETIA KAWAN DAN SOLIDARITAS.
3. SEGI LIMA MELAMBANGKAN DASAR NEGARA INDONESIA PANCASILA.
4. WARNA DASAR MERAH BERARTI KETEGUHAN HATI DALAM MELAKSANAKAN TUGAS
5. WARNA KEPALAN TANGAN KANAN YANG BERGARIS HITAM BERARTI PENGABDIAN YANG ABADI.
6. PITA YANG BERWARNA KUNING BERARTI MELAMBANGKAN KESUBURAN.
7. WARNA PUTIH PADA KEPALAN TANGAN KANAN DAN SEGI LIMA BERARTI KESUCIAN


JANJI KARATEKA GOKASI
KAMI KARATEKA GOKASI BERJANJI
1. BERTAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA.
2. MENTAATI PERATURAN DAN TATA TERTIB DOJO.
3. MENJUNJUNG TINGGI TINGKAH LAKU SERTA SALING MENGHORMATI DAN DISIPLIN
4. BERANI MEMBELA KEBENARAN DAN KEADILAN
5. BERLATIH KARATE – DO DENGAN SUNGGUH – SUNGGUH UNTUK MENYEMPURNAKAN JIWA DAN AHLAK MANUSIA.
6. TEKUN BERUSAHA UNTUK KEMAJUAN